Sebanyak 6 narasumber telah memberikan materi dan nasehat-nasehat perkawinan pada kegiatan Bimwin kali ini antara lain:
- H. Muhammad Yunus, S.Ag, M.Ag (Kakan Kemenag Bantaeng) dengan judul materi: "Menuju Keluarga Sakinah"
- H. Muh. Ahmad Jailani, S.Ag, MA, (KTU Kantor Kemenag Bantaeng) dengan judul materi: "Mengelola Dinamika Perkawinan dan Keluarga,
- Drs. M. Anwar Tabrani, MM, (Ka KUA Kec. Gantarangkeke) dengan judul materi: "Refleksi dan Evaluasi"
- H. Hamka, SA.g, (Ka. KUA Kec. Tompobulu) dengan judul materi: "Memenuhi Kebutuhan Keluarga".
- Drs. Muslimin HR, MM, (Ka. KUA Kec. Bantaeng) dengan Judul materi: "Mempersiapkan Generasi Berkualitas" dan
- Abd. Rasyid, SKM, M.Kes (Dinas Kesehatan) dengan judul Materi "Menjaga Kesehatan Reproduksi Keluarga".
Semoga para calon pengantin yang berasal dari berbagai Kecamatan se Kab. Bantaeng ini memperoleh pengetahuan tentang bagaimana memasuki dan membina mahligai rumah tangga yang terbangun dari pondasi yang kuat dan kokoh menurut Ajaran Islam. (mhd)